MODEL DATA LOGIKA 2


Model data logika Adalah satu teknik untk menjelaskan denganbaik struktur informasi bisinis dan aturan aturan sebagai masukan pada proses perancangan database.
Langkah-langkah dalam Model Data Logika ditunjukkan dalam satu set kriteria untuk mendapatkan model data logika paling optimal.
•Kebenaran Struktur
Konsisten dengan jalur definisi bisnis dan informasi organisasi
•Kemudahan
Mudah untuk dimengerti oleh orang yang tidak punya pendidikan khusus atau pemakai sistem yang buka profesional di komputer
•Tidak redundansi
Tidak mempunyai informasi yang berlebihan ditulis berkali-kali, usahakan untuk satu potongan informasi hanyalah disimpan benar satu tempat, tidak diberberapa tempat
•Dapat dipakai bersama(sharability)
Kondisi data tidak sangat spesific dan hanya dapat dibaca oleh satu dua aplikasi atau teknologi, namun diharapkan dapat diacces oleh beberapa aplikasi dan teknologi.
•Mudah dikembangkan(extensibility)
Mampu untuk menerima kebutuhan baru dengan akibat yang ringan terhadap perubahan data dasarnya
•Kesatuan (integrity)
Konsisten dengan jalur bisnis yang digunakan dan pengelolahan informasi

Langkah-Langkah Perancangan Database :
1. Membangun Kerangka User View
2. Menentukan Kunci/Key Pada User View
3. Membuat Rincian Data Pada User View
4. Validasikan Dengan Aturan Normalisasi
5. Menentukan Atribute Tambahan
6. Integrasi User View
penjelasanyan sebagai berikut:

1. Membangun Kerangka User View
Memebangun model data logika dengan menguji satu aktivitas atau fungsi bisnis pada satu waktu. Model atau reprensentasi dari kebutuhan informasi oleh satu fungsi binsis diketahui sebagai pemakai (User View)
Secara specsifik maka perancang dan pemakai melaukukan
a.Mengindetifikasikan entity (kenyataan) yng utama merupakan step awal dan diberikan kode MDL1(model data logika )
b.Menentukan hubungan (relationship) antar entity => Step 2 MDL2

2. Menentukan Kunci/Key Pada User View
Proses dilanjutkan dengan menambahkan kunci utama, dan juga tipe-tipe dari aturan bisnis.
Secara spesific maka perancang dan pemakai melakukan.
1. menentukan kunci primer dan kunci alternatif =>Step MDL3
2. Menentukan kunci tamu
3. Menentukan kunci aturan bisnis

3. Membuat Rincian Data Pada User View
Penambahan atribute buka kunci yang masih sisa
Atribute bukan kunci adalah rincian diskriptif dimana secara alamu bersekutu dengan entity.sekutukanlah setiap atribute dengan entity yang mempunyai kunci primer dimana atribute tersebut butuh untuk diidentifikasikan

4. Validasikan Dengan Aturan Normalisasi
Validasi aturan normalisasi=>step MDL 7
Normalisasi tidak menjamin bahwa model data logika telah benar merefleksikan keadaan bisnis dari kebutuhan data. Jadi perancang haruslah mengerjakan normalisasi sebagai satu teknik yg mempertajam analisis bisnis setelah melengkapi langkah MDL 1 s/d MDL 6

5. Menentukan Atribute Tambahan
Pada bagian ini, mengidentifikasikan 2 tipe tambahan mengenai atribute aturan bisnis.
Menentukan domain (paksaan pd nilai-nilai yg valid dimana satu atribute diasumsikan )=>Step MDL8
Menentukan operasi pemicu (triggering Operation), aturan ini mengatur efek dari operai penyisipan (insert),penghapusan (delete) dan pembaharuhan(update) pada entity yang sama=>Step MDL 9

6. Integrasi User View
Akhir dari perancangan model data logika adalah menggabungkan beberapa pandangan pemakai dalam satu model data logika.
Menggabungkan pandangan pemakai=>step MDL 10
Integrasikan dengan model data yang telah ada =>step MDL 11
Analisis untuk kestabilan dan pertumbuhan=> Step MDL 12

Tahap-Tahap Dalam Proses Membuat Mdl :
Mdl 1 (Mengidentifikasikan Entity Utama) 1 Aturan
Mdl 2 (Menentukan Hubungan Antar Entity) 6 Aturan
Mdl 3 (Menentukan Primary Key & Alternate Key)1 Aturan
Mdl 4 (Menentukan Foreign Key) 2 Aturan
Mdl 5 (Menentukan Kunci Aturan Bisnis) 5 Aturan
Mdl 6 (Penambahan Atribute Bukan Kunci) 15 Aturan
Mdl 7 (Validasikan Dengan Aturan Normalisasi) 8 Aturan
Mdl 8 (Menentukan Domain ) 7 Aturan

2 komentar:

andresty_areeg_gresik said...

PAK YANG MEMBUAR RINCIAN PADA DATA USER VIER ITU CARANYA TAH?

hikma cah soerabaya said...

aduh pak... susah cari tugasny :(

Post a Comment

Copyright © Anugrah Krisna Aji @ jokojowo.blogspot